Gunungkidul merupakan salah satu wilayah yang sering dijadikan, sebagai destinasi favorit yang ada di Indonesia. Gunungkidul sendiri juga banyak menyajikan berbagai wisata alam terutama untuk Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) yang mana sudah sangat berkembang dengan pesat. S13elain wisata alam, dalam hal ini juga terdapat banyak cafe di Wonosari Gunungkidul yang wajib untuk anda kunjungi.
Banyak rekomendasi cafe yang berlokasi di Gunungkidul, yang menyajikan berbagai makanan yang nikmat dan juga khas di Jogjakarta. Bahkan dalam hal ini anda dapat menikmati waktu santai anda di Gunungkidul, untuk menikmati liburan sejenak dari hiruk pikuk Ibukota sambil menyantap makanan dan minuman khas lokal yang jarang ditemukan dimana pun.
Cafe di Gunungkidul Wonosari
1. Stiff Coffee
Cafe ini memiliki ukuran yang memang cukup mungil atau kecil, namun jangan salah karena memang tujuan dibuat cafe ini untuk memberikan suasana yang nyaman untuk semua pengunjungnya. Anda juga dapat merasakan suasana vintage yang kuat, sambil menikmati makanan dan minumannya yang nikmat.
Google Maps:
2. Katamata Coffee and Bakery
Untuk anda yang menyukai segala halnya tentang alam, wajib untuk mengunjungi cafe yang satu ini. Pasalnya cafe yang lokasinya cukup dekat dengan Gunungkidul ini, memang sering dikunjungi oleh para pencinta alam.
Google Maps:
3. Mrikiniki Angkringan and Gallery
Dengan namanya yang unik, cafe ini memiliki nuansa seni yang kuat. Tidak heran jika desain atau cafe ini memiliki interior yang sangat hits dan juga instagramable. Cafe ini sangat nyaman untuk dijadikan sebagai tempat ngumpul, bahkan nuansa yang dimilikinya menggunakan nuansa Bali.
Google Maps:
4. d’TEKO wedangan hitz
Dengan adanya free wifi, bebas menonton tv, bermain gitar sambil menikmati makanan dan minuman merupakan salah satu hal yang banyak disukai oleh para pengunjung. Tempatnya juga sangat nyaman untuk kaum milenial melakukan berbagai aktivitas, salah satunya ngumpul atau rapat.
Google Maps:
5. Konco Kopi N Cokelat
Cafe untuk meminum kopi yang satu ini sangat unik. Pasalnya anda dapat menikmati berbagai jenis minuman kppi tubruk yang nikmat dan juga roti susu yang nikmat. Harga yang dimilikinya juga sangat terjangkau, ditambah dengan cafe ini memiliki tempat yang sangat nyaman.
Google Maps:
6. Initial’D Cafe
Cafe di Wonosari Gunungkidul yang satu ini, merupakan salah satu cafe yang cukup hits dan sering dijadikan pilihan untuk berkumpul. Bahkan sudah banyak wisatawan yang hadir di cafe ini, dan menikmati berbagai hidangan makanan dan minumannya yang nikmat.
Baca Juga: 20+ Cafe di Ungaran Ada 24 Jam, Instagrammable, Enak!
Google Maps:
7. Cafe Bakso Mie Ayam Semar
Jika biasanya cafe hanya menjual makanan ringan saja, namun jika berkunjung ke cafe ini jangan loupe menikmati baso dan juga mie ayam favoritnya. Sesuai dengan namanya, kedua hidangan ini merupakan hidangan favorit untuk para pengunjung.
Google Maps:
8. Omah NgGunung
Omah NgGunung, merupakan salah satu cafe yang memiliki makanan dan minuman dengan harganya yang terjangkau. Bahkan suasana yang dimilikinya juga cukup romantis, dengan kemudahan lokasi yang dimilikinya. Suasana yang dimiliki cafe ini juga klasik Jawa yang unik.
Google Maps:
9. Cokelat Journey Gunungkidul
Untuk anda yang merupakan penggemar dari cokelat, wajib berkunjung ke cafe di wilayah Gunungkidul ini. Disini anda dapat menikmati berbagai minuman nikmat berbahan dasar cokelat, salah satunya yang paling banyak dipesan adalah minuman cokelatnya yang juara.
Google Maps:
10. Martabak Suka Rasa Semanu
Siapa yang tidak menyukai martabak? Namun berbeda dengan martabak yang satu ini, dimana memiliki rasa yang tidak ada duanya dengan pilihan topping yang beragam. Tempatnya juga sangat nyamana, sehingga sering dijadikan sebagai tempat untuk berkumpul.
Google Maps:
11. Kedai Sastra
Cafe Sastra ini memiliki konsep yang sangat unik. Cafe ini memang sengaja dibuat, untuk oirang-orang yang menyukai buku sastra dan juga biografi. Bahkan anda juga dapat melihat secara langsung pembuatan kopinya sambil ditemani buku sastra yang menarik.
Baca Juga: Pantai Sadranan Jogja, Nuansa Sepi dan Tenang Saat Berlibur!
Google Maps:
12. Angkringan Kandang Sapi
Kopi, teh, makanan berat, makanan ringan hingga berbagai jenis camilan dapat anda temukan di cafe yang satu ini. sambil menyantap makanan dan minuman, anda juga dapat menikmati alunan music yang ada, terutama dengan lantunan musik keroncong yang memang khas.
Google Maps:
13. Teras Coklat Es Nak Dek
Dengan lokasinya yang sangat terjangkau dan strategis, cafe yang satu ini memiliki berbagai camilan manis yang disukai oleh semua umur. Bahkan tempat ini juga sering dijadikan sebagai tempat untuk berkumpul banyak orang, sekaligus bersantai terutama di akhir pekan. Jangan lupa untuk mencoba berbagai makanan dan minuamn yang tidak ada bandingannya.
Google Maps:
14. The Manglung View & Resto
Pastinya akan sangat nikmat dengan menyantap makanan dan minuman, sambil menikmati pemandangan alam yang tidak dapat ditemukan di ibu kota. Cafe yang satu ini memiliki tempat yang sangat indah dan nyaman, terutama saat sore menjelang malam hari. Makanan dan minuman yang disajikan juga sangat beragam, bahkan membuat anda sulit untuk memilihnya.
Google Maps:
15. CAFE NDESO “Sundul Irung”
Walaupun memiliki nama ndeso, namun dalam hal ini cafe Ndeso memiliki tempat yang sangat nyaman. Bahkan cafe ini sering sekali dijadikan sebagai tempat berkumpulnya anak muda. Banyak makanan dna minuman yang dapat anda nikmati di cafe ini.
Google Maps:
16. MONOVAPES Vape Store
Mencari temoat vape yang populer di kawasan Gunungkidul, cafe satu ini adalah jawabannya. Anda dapat menemukan beragam vape yang lengkap. Bahkan tempatnya juga sangat nyaman, terutama jika dihabiskan bersama dengan teman-teman sambil berbincang.
Google Maps:
Baca Juga: 15+ Cafe di Jogja yang Bagus untuk Foto di Instagram!
Memang Gunungkidul memiliki banyak pilihan cafe Gunungkidul menarik, yang mana dapat anda kunjungi saat berlibur. Bukan hanya makanannya saja, namun tempat cafe ini sangatlah nyaman dan menarik.